cara menghilang bintik hitam di wajah
Orang yang memiliki kulit wajah berjerawat, tentu sering kali mengalami masalah flek hitam di wajah. Flek atau bintik hitam ini tidak lain muncul akibat luka jerawat yang telah mengering kemudian menimbulkan bekas kehitaman setelahnya. Kondisi ini memang wajar terjadi karena proses hiperpigmentasi yang terjadi pada kulit.
Bukan hanya alasan jerawat, bintik hitam di wajah juga sering kali muncul akibat paparan sinar matahari yang terlalu lama. Dalam hal ini, sinar UVA dan UVB yang dipancarkan matahari memang bersifat merusak kulit. Sehingga jika paparan sinar matahari ini dibiarkan begitu saja pada kulit yang terbuka seperti wajah, tentu dapat menimbulkan berbagai masalah termasuk munculnya bintik hitam.
Menghilangkan Flek Hitam Di Wajah, Mudah & Efektif! - Cara Menghilang Bintik Hitam Di Wajah />
Munculnya bintik hitam pada wajah memang cukup mengganggu penampilan. Tidak heran jika banyak orang sering kali tidak percaya diri dan menutupinya dengan menggunakan make up. Bagi Anda yang mempunyai permasalahan seperti ini, tidak perlu khawatir. Terdapat beberapa cara menghilangkan bintik hitam di wajah yang bisa memberikan hasil efektif.
Ini 10 Cara Menghilangkan Bintik Hitam Di Wajah
Cara menghilangkan bintik hitam di wajah ini sangat mudah. Tidak perlu mengeluarkan biaya mahal, Anda bisa memanfaatkan bahan-bahan alami yang berkhasiat untuk memudarkan noda hitam pada wajah. Meskipun tidak akan memberikan hasil seketika, namun jika dilakukan secara rutin maka akan melihat hasil nyatanya.
Cara menghilangkan bintik hitam di wajah yang pertama bisa menggunakan pepaya. Dalam hal ini, pepaya mempunyai kandungan alfa-hidroksi yang dapat berfungsi sebagai pengelupas kimiawi. Alfa-hidroksi (AHA) dapat bekerja memperbaiki kulit dengan menghilangkan lapisan permukaan kulit. Proses ini dilakukan dengan melemahkan lipid kemudian akan mengangkat sel-sel kulit mati dan kusam pada wajah.
Bukan hanya itu, berbagai kandungan yang terdapat dalam pepaya juga dapat mencerahkan kulit dan membuatnya lebih muda. Untuk mendapatkan manfaat ini, Anda bisa menghaluskan buah pepaya yang sudah matang lalu oleskan secara merata pada wajah sebagai masker. Cara ini dapat dilakukan dengan rutin untuk mendapatkan hasil maksimal.
Cara Menghilangkan Flek Hitam Pada Kulit Anda: 4 Solusi Efektif
Cara menghilangkan bintik hitam di wajah berikutnya yaitu dengan menggunakan kunyit. Kunyit diketahui mempunyai kandungan alami yang dapat menghambat produksi melanin kulit yang menyebabkan hiperpigmentasi dan memunculkan bintik hitam pada wajah.
Dalam hal ini, bisa menggunakan kunyit sebagai masker wajah. Caranya dengan mencampurkan bubuk kunyit dengan madu lalu oleskan secara merata pada wajah. Untuk meningkatkan proses pencerahan, Anda bisa menambahkan beberapa tetes air perasan lemon ke dalamnya.
Cara menghilangkan bintik hitam pada wajah selanjutnya juga bisa dengan minyak almond. Perlu diketahui, minyak almond mempunyai kandungan vitamin E dan niacin yang dapat membantu meringankan proses hiperpigmentasi dan meningkatkan kecerahan warna kulit.
Cara Mudah Menghilangkan Flek Hitam, Bisa Dilakukan Di Rumah!
Selain itu, minyak almond juga bersifat nonkomedogenik sehingga tidak akan menyumbat pori-pori dan menimbulkan jerawat. Anda bisa menggunakan minyak almond sebagai pembersih make up, atau pelembap untuk melindungi kulit dan menjaganya tetap sehat.
Yogurt juga merupakan bahan alami yang bisa Anda gunakan sebagai salah satu cara menghilangkan bintik hitam di wajah. Diketahui, yogurt mempunyai kandungan asam laktat yang dapat berfungsi sebagai bahan pengelupas kimiawi.
Asam laktat ini termasuk kandungan AHA yang berguna untuk memperbaiki perubahan warna dan bintik-bintik penuaan. Selain itu, yogurt juga dapat mencerahkan, memperbaiki tekstur dan mengurangi radang kemerahan.
Lengkap! Cara Atasi Flek Hitam Mengganggu Pada Wajah Secara Alami Ataupun Dengan Perawatan Dokter
Untuk mendapatkan manfaat ini, Anda bisa mencampurkan yogurt dengan madu kemudian mengoleskannya pada wajah secara merata. Yogurt dan madu mempunyai kandungan antibakteri yang sangat baik untuk mencegah timbulnya jerawat. Anda juga bisa membuat bahan eksfoliasi kulit dengan menggunakan oatmeal dan yogurt.
Cara menghilangkan bintik hitam di wajah berikutnya yaitu dengan menggunakan tomat. Perlu diketahui, tomat mempunyai kandungan likopen yang dapat memperbaiki kulit dari efek kerusakan akibat paparan sinar matahari.
Bukan hanya itu, kandungan ini juga terbukti dapat memberikan perlindungan kulit dari paparan sinar matahari yang berbahaya. Untuk mendapatkan manfaat ini, Anda bisa mengoleskan tomat secara langsung pada wajah. Atau bisa juga membuat masker wajah dengan tomat dan bahan campuran lainnya seperti madu.
Flek Hitam Hanya Gara Gara Masalah Hormonal, Masa Sih?
Cara menghilangkan bintik hitam di wajah yang tidak kalah efektif yaitu bisa dengan menggunakan lidah buaya. Gel lidah buaya diketahui mempunyai kandungan alami yang dapat memperlambat proses hiperpigmentasi dan kerusakan jaringan parut pada kulit. Hal ini tentu saja dapat membantu menghilangkan bintik hitam di wajah dan mempercepat regenerasi kulit.
Untuk mendapatkan manfaat ini, lidah buaya dapat dikonsumsi langsung atau dioleskan ke permukaan kulit sebagai pelembap. Lidah buaya ini dapat memberikan kelembapan alami pada kulit serta dapat mengurangi radang kemerahan akibat jerawat maupun paparan sinar matahari.
Cara menghilangkan bintik hitam di wajah yang terakhir yaitu dengan menggunakan vitamin C. Kandungan vitamin C ini sangat bermanfaat untuk mempercepat proses pergantian lapisan sel kulit mati pada wajah. Dalam hal ini, Anda bisa mengonsumsi makanan yang dengan sumber vitamin C tinggi seperti jeruk dan bayam.
Menghilangkan Flek Dan Bintik Hitam Dengan 6 Langkah Mudah
Selain itu, Anda juga bisa mencoba beberapa produk yang menggunakan vitamin C sebagai kandungan utama. Seperti niacinamide, arbutin, bearberry, resorsinol dan asam traneksamat.
Sosok Briptu Tiara Nissa menjadi salah satu dari 5 lulusan terbaik pendidikan S2 nontesis di Turki. Hal ini membuat namanya begitu dikenal di satuan Polri.Salah satu masalah kulit yang sering dialami wanita adalah flek hitam. Umumnya, hal ini muncul saat kulit terlalu sering terpapar sinar matahari yang dapat merubah pigmen kulit menjadi lebih gelap.
Caranya, peras lemon atau jeruk nipis. Kemudian ambil airnya dengan bantuan kapas dan oles perlahan pada wajah yang memiliki flek hitam. Terakhir, bilas dengan air bersih ketika sudah mengering.
Cara Menghilangkan Flek Hitam Di Pipi Dengan Mudah Pakai Bahan Alami
Jika dilakukan secara rutin selama dua minggu, flek hitam pada wajah bisa perlahan memudar. Namun, bagi pemilik kulit sensitif, pastikan beri tambahan air agar air perasan lemon atau jeruk nipis tidak terlalu asam.
Mulai dari melembabkan hingga menghaluskan wajah. Kandungan antioksidan di dalamnya juga mampu menangkal radikal bebas. Tak heran jika banyak produsen kecantikan yang menjual lidah buaya di pasaran.
Cara memakainya, oles daging lidah buaya pada bagian wajah yang ada flek hitam. Pijat perlahan dan biarkan 15 hingga 20 menit. Setelah mengering, bilas hingga bersih.
Cara Menghilangkan Bintik Hitam Di Wajah Dengan Bahan Alami Anti Ribet Dijamin Ampuh, Pernah Coba?
Selain bermanfaat sebagai makanan, kandungan di dalam kentang juga mampu menghilangkan flek hitam. Ini bekerja dengan mengangkat sel kulit mati, melembabkan kulit, serta membantu mencerahkan kulit.
Gunakan kentang sebagai masker agar kamu menerima manfaat ini. Cuci bersih kentang dan iris tipis-tipis. Lalu, taruh irisan kentang pada wajah. Biarkan selama beberapa menit dan bilas sampai bersih dengan air hangat.
Oatmeal menjadi menu sarapan yang banyak dikonsumsi para pelaku diet. Selain sehat, makanan ini sangat mudah dibuat dimana hanya perlu diseduh dengan air hangat atau susu rendah lemak hingga menjadi bubur.
Cara Menghilangkan Bintik Hitam Pada Wajah Dengan Bahan Alami
Di sisi lain, oatmeal juga sangat mudah diolah menjadi masker untuk menghilangkan flek hitam di wajah. Caranya, tumbuk dan.campur dengan air perasan lemon hingga menjadi pasta.
Selain menghilangkan flek hitam, masker oatmeal dapat melembutkan kulit dan membuatnya tampak awet muda. Ini juga bisa digunakan saat kulit gosong akibat sinar matahari.
Buah pepaya disukai banyak orang karena dikenal mampu melancarkan pencernaan. Namun, kandungan di dalamnya juga mampu mencerahkan kulit wajah dan menghilangan flek hitam jika dipakai sebagai masker.
Cara Menghilangkan Flek Hitam Di Wajah
Pasalnya, kandungan ini akan mengelupas dan mengangkat sel kulit mati. Masker bubur pepaya sangat mudah dibuat. Kamu hanya perlu mengambil dagingnya yang sudah matang, lalu haluskan.
Oleskan masker bubur pepaya pada wajah dan biarkan selama 20 menit. Setelah itu, bilas hingga bersih. Lakukan selama 3-4 kali dalam seminggu agar hasilnya maksimal.
Post a Comment for "cara menghilang bintik hitam di wajah"